Senin, 09 Juli 2012

Segala sesuatu yang terjadi adalah melalui Allah

    Ali bin Abi Thalib, khalifah keempat, disarankan oleh para pengikutnya untuk memiliki pengawal. Khalifah berkata, "Takdir manusia adalah pengawal baginya."
    Kemudian Ali menambahkan,"Orang yang tidak mengakui bahwa apapun yang menimpanya adalah takdir dan bahwa apapun yang menyelamatkannya adalah di luar kekuasaannya, berarti belum sungguh-sungguh beriman."

Buku Kecil Kearifan Islam/Seri Satu/Maulana Wahiduddin Khan/Percaya pada Allah/hal.209